4 Hal Aneh Yang Hanya Dapat Anda Temukan Di China

4 Hal Aneh Di China – Jika berbicara tentang inovasi, maka China tidak boleh keluar dari list Negara dengan sejuta Inovasi. Bahkan hal yang mungkin tidak terpikirkan oleh anda namun sudah di lakukan oleh CRAZY CHINA. Sebut saja seperti beberapa hal aneh yang sudah kami rangkum dalam pembahasan kali ini.

4-Hal-Aneh-Yang-Hanya-Dapat-Anda-Temukan-Di-China

Meskipun terlihat biasa, namun sebenarnnya juga menguntungkan bagi orang yang benar-benar membutuhkan. China selalu terdepan jika sudah berbicara soal inovasi. Bukan saja hal-hal modern tetapi juga hal yang di anggap orang aneh, namun di buat oleh China. Lalu apa sajakah itu? Simak ulasan berikut ini.

Teh Panda

Tidak seperti the pada umumnya, Teh Panda yang di jual di China ini terbuat dari kotoran Panda dan di jual secara terpisah. Teh ini adalah teh paling mahal yang ada di China. Satu kilo Teh Panda kering di hargai hingga mencapai Rp 770 milliar rupiah. Mengapa harganya sangat mahal? Ternyata karena kandungan kotoran milik Panda mengandung berbagai bahan dari bambu serta mengandung anti oksidan yang dapat melawan kanker serta menurunkan berat badan.

Baca Juga : Beberapa Aturan Paling Gila Ketika Pemerintahan Xi Jinping 

Mesin Penjual Kepiting Hidup

Kota-kota besar pada umumnya mempunyai mesin penjual minuman dingin, juga rokok dan sebagainya. Tetapi China memiliki cara yang unik dan aneh untuk memberdayakan mesin ini. Bayangkan saja, anda dapat menemukan mesin itu menjual kepiting hidup di pinggiran jalan. Mesin sudah di set sedemikian rupa jadi suhunya tidak akan membunuh kepiting segar ini. Mesin ini juga sudah di lengkapi oleh cuka jahe, seperti pelengkap dalam menjual kentang goreng dengan saus.

Makanan Di Produksi Dan Di Sajikan  Oleh Robot

Di China, makanan apa saja seperti mie sampai dengan ayam bumbu, dapat di buat lalu di sajikan oleh robot.Pada tahun 2011, seseorang bernama Cui Runquan kemudian membuat Chef Cui, sebuah robot yang dapat membuat mie. Robot ini lalu di jual serta sudah beredar di China sekitar 3.000 unit. Memakai robot seperti ini di nilai jauh lebih hemat serta efisien jadi tidak menghabiskan biaya yang banyak untuk membayar orang.

Udara Kalengan

Empat-Hal-Aneh-Yang-Hanya-Dapat-Anda-Temukan-Di-China

Udara adalah salah satu hal yang di perjualbelikan di China. Terbukti karena terdapat udara kalengan dengan harga senilai 5 yuan di China. Produk ini di buat karena kini sudah semakin banyaknya polusi udara di China dan telah merambah ke beberapa daerah. Sebagaimana dengan namanya, maka udara kalengan ini merupakan udara segar yang di masukkan ke dalam kaleng soda lalu di jual infobonechina.com.

Similar Posts

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *